Contoh Inspirasi - Tips Motivasi,Inspirasi,dan Pengembangan Diri

Tips Inspirasi Kehidupan Sehari - hari

Monday, November 06, 2017

Begini Cara BENAR JUALAN

Satu kunci sukses dalam JUALAN  adalah KEBERANIAN













Berani bertindak
Berani memulai
Berani mengambil resiko
Berani bersaing
Berani berubah

Kebanyakan orang digedein rasa ‘takutnya’. Diantaranya ;
.
Takut gagal
Takut bangkrut
Takut gak laku
Takut gak bisa makan
Takut diketawain orang
Dan takut - takut lainnya
.
Akhirnya gara - gara ketakutan inilah, gak jalan Jualanya karena takut.. dan kembali ke habitat : cari kerjaan yang aman dan penghasilan yang pasti
.
Padahal semua punya resiko dan gak pernah ada yang pasti di dunia ini. Besok lusa belum pernah tau apa yang akan terjadi.. karena semua rahasia Ilahi
.
Dan kata kuncinya adalah ‘keimanan’. Yakin kepada-NYA yang mengatur kehidupan kita. Termasuk soal rezeki
.
Jadi, rezeki bukan dari bisnis / kerjaan. Ia hanya sebagai media ikhtiar saja.. yang rezekinya sudah ditetapkan oleh DIA melalui perantara ikhtiar kita
.
Tugas kita : menyempurnakan ikhtiar. Belajar terus, action terus, perbaiki yang salah, perluas jaringan, dekati Allahnya, terus diulang
.
Hasilnya? Gak usah ditakutin. Itu bagian Allah yang mengatur
.
“Kalo beneran gak laku gimana?”
.
Jawab saya : Ya, dibuat laku dong. Belajar.. ikut kelas, workshop, ikut komunitas, baca buku, cari tau gimana cara : melariskan. Jangan takutnya yang digedein.. tapi cari solusi “bagaimana caranya”
.
Kesimpulannya,
JUALAN itu perjalanan keimanan. Karena ia tak bisa berharap gaji pasti dari atasan, tak pernah ada kepastian. Bisnis benar - benar hanya bisa berharap dari NYA saja.. seraya menyempurnakan ikhtiar
.
Dan JUALAN, adalah karena yang penuh tantangan juga keberanian
.
Kalau gak punya nyali yang besar, gak usah tarung. Bisa - bisa babak belur
.
Jangan Lupa Bahagia!

Sumber Inspirasi : Wisnu Kurnianto Hasanah Land

No comments:

Post a Comment